- Bolehkah Pemula Belajar dan Praktek Kuncian Kaki Berbahaya Seperti Toe Hold dan Heel Hook? - January 24, 2025
- Ingin Jadi Atlet MMA? Fokus Di Grappling Dulu - December 27, 2024
- Hasto Kristiyanto, Jiu Jitsu dan Politik - December 24, 2024

Melanjutkan postingan sebelumnya tentang posisi worm guard, kali ini kita akan belajar variasi lain dari teknik lapel guard yaitu squid guard.
Squid guard itu sangat cocok di-combo dengan worm guard karena di teknik lapel guard yang satu ini kita akan menyerang lawan lewat kaki dia yang lain.
Jadi, kalau elo udah bisa paham pemakaian worm guard dan squid guard, elo bisa pake dua teknik ini untuk transisi satu sama lain dan makin bikin lawan elo menghadapi dilema setiap saat dalam menghadapi lapel guard elo.
Di video kali ini, seperti biasa, gua bakal kasih 3 teknik simpel sebagai perkenalan ke squid guard.
Silahkan tonton videonya di bawah ini.
Punya skill ngabisin orang buat bisa dipake kapan aja kalau diperlukan jauh lebih baik daripada cuma berharap sama belas kasihan orang atau takdir.
Mari bergabung latihan BJJ bareng gua dan kawan-kawan di Andy Dragao BJJ di Rawabelong, Jakarta Barat.
Tap atau klik tombol di bawah ini buat booking sesi free trial elo ke om Andy, partner gua.
Saya sebenarnya orang yang malas mengurusi cara orang lain mengajarkan Brazilian Jiu Jitsu (BJJ) ke pemula. Menurut saya, setiap tim dan pelatih BJJ punya cara dan perspektif masing-masing tentang bagaimana seharusnya pemula belajar BJJ. Akan tetapi, ketika saya melihat ada rekan satu afiliasi saya dibilang sebagai gym McDojo (abal-abal) oleh tim lain di depan umum, …
Selama kurang lebih dua dekade terakhir, industri pertarungan bela diri campuran atau lebih sering disebut mixed martial arts (MMA) telah berkembang sangat pesat. Ini semua bermula dari ditayangkannya reality show The Ultimate Fighter (TUF) oleh Ultimate Fighting Championship (UFC) di pertengahan tahun 2000an sehingga membawa combat sports ini ke dalam televisi-televisi di ruang keluarga dan …
Subscribe Ke Channel Youtube Pengen Tau Lebih Banyak Tentang Brazilian Jiu Jitsu (BJJ)? Gabung Di Group Telegram Gua Dan Dapatkan: Video gratis pengenalan konsep dasar self defense di BJJ. Akses buat booking free trial kelas BJJ gua di Andy Dragao BJJ. Update konten terbaru secara berkala. Akses langsung ke gua buat tanya-tanya seputar BJJ dan …
Salah satu posisi guard favorit gua adalah single leg-x dan di postingan kali ini gua mau share 3 sweeps dari single leg-x guard. Single leg-x guard, in my opinion, adalah salah satu guard terkuat dan paling susah untuk dilewatin. Selain itu dari single leg-x ada banyak transisi dan variasi serangan yang bisa lo lakuin baik …
Di postingan kali ini kita akan membahas Brazilian Jiu Jitsu (BJJ) kembali ke fitrahnya yaitu BJJ untuk bela diri. Basically, kalo lo latian BJJ, ada dua jenis jiu jitsu yang bakal lo pelajari yaitu BJJ untuk bela diri (self defense) dan juga jiu jitsu sebagai sports untuk kompetisi. Orang-orang yang udah kelamaan latihan BJJ sering …